1.
Pengertian pidato
Pidato
adalah suatu bentuk
perbuatan berbicara di depan umum atau orang dalam situasi tertentu, untuk
tujuan tertentu dan kepada pendengar yang tertentu pula.
2.
Fungsi pidato
a.
Mempermudah komunikasi.
b.
Mempermudah komunikasi antar atasan dan bawahan.
c.
Mempermudah komunikasi antar sesama anggota organisasi.
d.
Menciptakan
suatu keadaan yang kondusif dimana hanya perlu 1 orang saja yang
melakukan orasi/pidato tersebut.
3.
Metode berpidato
a.
Serta
merta (dadakan) Impromptu yaitu metode berpidato yang serta merta tanpa adanya persiapan.
b.
Menghapal( Memoriter)
c.
Naskah
yaitu metode berpidato dengan membacakan teks/naskah pidato.
d.
Ekstemporan yaitu metode berpidato dengan
terlebih dahulu menyiapkan garis-garis besar konsep pidato yang akan
disampaikan
4. Unsur pidato;
a.
Salam pembuka
b.
Sapaan
c.
Puji syukur
d.
Isi pidato
e.
Penutup pidato
f.
Salam penutup
5. Aspek yang diperhatikan dalam pembacaan pidato.
a.
Sesuai isi teman dan
topik yang akan disampaikan.
b.
Sistematik penulisan
(pembukaan, isi, penutup)
c.
Bahasa
d.
Gaya/ Mimik dan
Improvisasi
e.
Ketepatan waktu
Tidak ada komentar:
Posting Komentar